Dalam upaya mencapai visi Fakultas Ekononi dan Bisnis UTM periode 2021- 2025, maka diperlukan misi yang dirumuskan sebagai berikut:
- Meningkatkan Profesionalisme dan Kompetensi Tenaga Pendidik.
- Menyelenggarakan Pendidikan Dan Pengajaran Yang Inovatif Dan Berkualitas.
- Menciptakan Budaya “Producesing Knowledge” Melalui Pengembangan Riset di Bidang Ekonomi Dan Bisnis.
- Meningkatkan Peran Civitas Akademik Dalam Pemberdayaan Masyakat Dan Pembangunan Nasional.